Instalasi Horizontal Lifeline System PT Sayap Mas Utama (Wings Group)

PT Sayap Mas Utama (Wings Group)

PT Sayap Mas Utama atau yang dikenal juga sebagai Wings Group merupakan salah satu perusahaan lokal terkemuka yang memproduksi dan mendistribusikan berbagai produk kebutuhan rumah tangga, perawatan kain, perawatan diri, makanan dan minuman.

Case

PT Sayap Mas Utama memerlukan Horizontal Lifeline System untuk dipasang di atas atap berjenis spandek pada area Waterglass. Pemasangan Lifeline ini bertujuan untuk melakukan maintenance blower yang terletak di atap dan perawatan atap dari kebocoran.

Solusi

Installation of roof Horizontal lifeline system using a IMPACT EXTREMITY POST FOR TRAPEZOIDAL ROOF SHEETS.

   

   

  • 2 months ago
  • Indonesia